Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tenteng Sekarung Duit Receh, Pemulung Ini Viral Usai Beli Ponsel untuk Cucu dengan Uang Koin, Saat Lihat-lihat HP Dikira Cuma Mau Neduh

Tata Lugas Nastiti - Senin, 22 Juni 2020 | 12:00
Tenteng Sekarung Duit Receh, Pemulung Ini Viral Usai Beli Ponsel untuk Cucu dengan Uang Koin, Saat Lihat-lihat HP Dikira Cuma Mau Neduh
Kolase gambar KOMPAS.com/ZAKARIAS DEMON DATON dan tangkap layar Instagram/@wisataistimewa

Tenteng Sekarung Duit Receh, Pemulung Ini Viral Usai Beli Ponsel untuk Cucu dengan Uang Koin, Saat Lihat-lihat HP Dikira Cuma Mau Neduh

Awalnya, para pegawai gerai berpikir sang kakek ingin berteduh dari cuaca panas sambil melihat-lihat ponsel di etalase.

Namun ternyata sang kakek ingin membeli ponsel untuk cucunya.

Karung beras berwarna putih yang ia tenteng itu ternyata berisi uang receh.

Baca Juga: Raffi Ahmad Tiba-tiba Disebut Menikah 2 Kali, Reaksi Nagita Slavina Jadi Sorotan : Sayang Apa Sih Aku Nggak Ngerti?

Sontak saja, kejadian ini direkam oleh pegawai gerai hingga viral di media sosial.

Usut punya usut, kakek tersebut bernama Yatmin (62), warga Damanhuri, Gang 5, Samarinda.

Yatmin bersama istri Lasinem (52) dari Purwodadi, Jawa Tengah merantau ke Samarinda sejak 1993 .

Di Samarinda, Lasinem menjual buah keliling, sedangkan Yatmin menjadi pemulung.

Baca Juga: Nikahi Satu Pria Bonus Empat Saudaranya, Wanita Ini Berbagi Kisah Soal Urusan Ranjang dengan 5 Suaminya yang Merupakan Saudara Kandung, Tiap Malam Digilir Sampai Bingung Pas Hamil Bapaknya Siapa

Sehari-hari, Yatmin menggunakan sepeda berkeliling mencari barang rongsokan.

Suatu ketika sang cucu, Satria (9) yang baru duduk di kelas 4 SD minta dibelikan ponsel.

Namun lantaran tak memiliki uang, Yatmin meminta cucunya untuk menabung.

Source :Kompas.comInstagram

Editor : Sosok

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

slide 5 to 7 of 7

Latest

x