Terkait insiden tersebut, juru bicara Komite Investigasi Rusia, Yulia Ivanova, mengatakan bahwa beberapa peserta terluka tapi belum diketahui secara pasti berapa banyak.
Baca Juga: Humas BPJS Kesehatan Mengenai Kenaikan Iuran : Ini Merupakan Salah Satu Wujud Gotong Royong
Yekaterina merupakan apoteker yang sudah terkualifikasi.
Dia memiliki 1,5 juta pengikut di Instagram.
Di akun Instagram-nya, dia sering membagikan tips untuk menghemat uang pada produk farmasi. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Ulang Tahun Selebgram Ini Berujung Petaka, 3 Orang Tewas Termasuk Suaminya"