Follow Us

Beruntung! Artis Komedian Ini Masih Bisa Bertahan Hidup Walau Dengan Satu Paru-paru: Yang Bekerja Sebelah Kanan Saja, Kiri Enggak....

Andreas Chris Febrianto Nugroho - Sabtu, 09 November 2019 | 11:00
Beruntung! Artis Komedian Ini Masih Bisa Bertahan Hidup Walau Dengan Satu Paru-paru: Yang Bekerja Sebelah Kanan Saja, Kiri Enggak....
Kolase YouTube TRANS7 OFFICIAL/freepik.com

Beruntung! Artis Komedian Ini Masih Bisa Bertahan Hidup Walau Dengan Satu Paru-paru: Yang Bekerja Sebelah Kanan Saja, Kiri Enggak....

Sosok.ID - Masih dapat bertahan hidup walau dengan kondisi organ tubuh yang tak sempurna adalah sebuah keberuntungan.

Keberuntungan tersebut haruslah disyukuri sebab ada banyak yang tak dapat bertahan dengan organ yang tak sempurna.

Hal tersebutlah yang selalu diingat dan disyukuri oleh artis layar kaca Indonesia ini.

Pembawaan yang ceria dan sering mengundang gelak tawa pemirsa yang melihat penampilannya ternyata dibalik itu semua ada kisah yang mengharukan.

Baca Juga: Sedang Bekerja Membersihkan Jalan di Depan Kantor Bupati Kolaka, Tiba-tiba Wanita Ini Dihajar Oleh Seorang Pemuda Hingga Tersungkur, Begini Videonya!

Komedian ini harus berjuang bertahan hidup hanya dengan organ pernapasan yang dapat berfungsi tak sempurna.

Organ paru-paru manusia memiliki dua sisi yang berguna mengatur pernapasan mansusia tersebut.

Namun bagaimana jika yang organ pernapasan tersebut yang dapat berfungsi hanya satu sisi saja?

Mungkin sangat merepotkan dalam menjalankan aktivitas sehari-hari bagi penderitanya.

Hanya satu sisi paru-paru yang dapat berfungsi tak menghalangi komedian ini untuk tetap menghibur masyarakat.

Baca Juga: Panik Setelah Tembak Rekan Kerja dengan Laras Panjang, Anggota Polisi Ini Arahkan Senapan Pendek ke Kepalanya Untuk Akhiri Nyawanya Sendiri, Begini Kronologinya!

Bahkan apa yang selama ini ia rasakan sama sekali tak terlihat di depan layar kaca.

Bopak Castello, adalah artis komedian yang telah malang melintang di industri hiburan Tanah Air.

Baru-baru ini fakta mengejutkan diungkapkan oleh komedian yang rama senyum ini.

Bopak mengidap sebuah penyakit yang menyerang organ vital pernapasannya.

Dilansir dari Grid.ID, bahkan salah satu paru-parunya tak lagi bisa berfungsi dengan baik.

Baca Juga: 3 Hari Tak Juga Dimakamkan, Mayat Remaja Malang Ini Malah Ditaruh di Depan Kantor Walikota, Ini Alasannya!

Kondisi kesehatannya tersebut dibeberkan oleh Komedian ini beberapa waktu lalu.

Melansir dari Grid.ID, Bopak mengatakan bahwa paru-parunya hanya dapat berfungsi satu sisi saja.

Ia juga mengatakan saat ini tengah berhati-hati menjaga kesehatan dirinya agar tetap bisa menghibur masyarakat.

"Istilah paru kan udah separo, tinggal kita yang jaga dengan baik, begitu sajalah," kata Bopak Castello, dikutip dari Grid.ID.

Namun ia sangat bersyukur karena beruntung masih bisa menghibur masyarakat walau dengan kondisi dirinya seperti saat ini.

Baca Juga: Tak Ada Angin Tak Ada Hujan, Maia Estianty Tiba-tiba Singgung Soal 'Teman Datang dan Pergi', BCL Hingga Ari Lasso Sampai Kaget!

Komedian Bopak.
Grid.ID/Corry Wenas Samosir

Komedian Bopak.

"Alhamdulillah kesehatan sudah lumayan," ujar Bopak saat dijumpai di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Kamis (7/11/2019), dilansir dari Grid.ID.

Bopak membeberkan alasan yang menjadikan dirinya saat ini harus berjuang hidup dengan satu paru-paru yang berfungsi.

Komedian yang dikenal latah ini mengatakan bahwa dirinya yang dulu tidak teratur dalam polah hidup menjadi salah satu alasannya.

Dan pada tahun 2017, gangguan pernapasan pun mulai ia alami lebih tepatnya gangguan di bagian paru-paru.

Baca Juga: Anaknya Pernah Disebut Lebih Mirip Adi Firansyah Ketimbang sang Suami, Mayangsari Ngomel Habis-habisan: Kalau Kumat Jangan Ngaco!

"Katanya (dokter) pola hidupnya, sih, karena, kan, perokok pasif dan mungkin penyakit lama juga," ujar Bopak, dikutip dari Grid.ID.

Walau sedikit terlambat mengetahui penyakitnya, namun Bopak tetap bersyukur diberi kesempatan untuk mengetahui penyakit yang dideritanya tersebut.

"Kalau enggak, enggak tahu bakal kayak gimana," kata Bopak yang dikutip dari Grid.ID.

Dengan kondisi demikian, Bopak harus menjalani hidup sehat dan menjaga kesehatannya.

Sebab Bopak kini hanya bertahan hidup dengan paru-paru bagian kanannya saja.

"Paling di napas. Kalau napas paru satu, kan, yang bekerja sebelah kanan saja, kiri enggak," ucap Bopak, melansir dari Grid.ID.

Baca Juga: Niat Ceraikan Galih Ginanjar Gegara Bosan, Barbie Kumalasari Disebut Anak Indigo Bakal Jatuh ke Pelukan Kriss Hatta

Ia pun mengaku harus memeriksakan kesehatan paru-parunya seminggu sekali untuk mengetahui keadaan organ pernapasannya tersebut.

"Sekarang juga berobat jalan dan kontrol setiap minggu. Kontrol itu harus selama enam bulan, tapi nanti jadi dua minggu sekali kontrolnya," paparnya. dikutip dari Grid.ID.

Bopak muga menceritakan awalnya ia sempat tak nafsu makan karena penyakit yang harus ia derita tersebut hingga beberapa saat lalu.

Itulah yang menjadi alasannya saat itu untuk berhenti sejenak dari dunia hiburan untuk beristirahat.

"Sekarang sudah lebih baik, sudah ada selera makannya lagi. Kemarin sempat susah makan," tuturnya., dikutip dari Grid.ID. (*)

Source : grid.id

Editor : Sosok

Baca Lainnya

Latest