Follow Us

Kisah Perjalanan Panglima TNI, Hadi Tjahjanto, 'si Otak Setan' Dari Lingkungan Militer, Hanya Ingin Jadi Tentara Sejak Kecil

Andreas Chris Febrianto Nugroho - Sabtu, 05 Oktober 2019 | 18:05
Kisah Perjalanan Panglima TNI,  Hadi Tjahjanto, 'si Otak Setan' Dari Lingkungan Militer, Hanya Ingin Jadi Tentara Sejak Kecil
Warta Kota/ Henry Lopulalan

Kisah Perjalanan Panglima TNI, Hadi Tjahjanto, 'si Otak Setan' Dari Lingkungan Militer, Hanya Ingin Jadi Tentara Sejak Kecil

Namun ujungnya ia malah ditempatkan sebagai Komandan Pangkalan Udara Adi Soemarmo.

Namun, sejak bertugas di sana, justru kariernya semakin mulus dan moncer.

Kala itu, Wali Kota Solo adalah Joko Widodo alias Jokowi yang kini menjadi presiden.

Baca Juga: Alami Pubertas Lebih Cepat, Gadis 7 Tahun Miliki Badan Layaknya Orang Dewasa, Rahasianya Terbongkar

Sejak ditunjuk Presiden Jokowi menjadi Panglima TNI pada 2017 menggantikan Gatot Nurmantyo, Hadi Tjahjanto terpilih pada usia 54 tahun.

Usianya disebut terbilang masih muda untuk menduduki Panglima TNI, maka Hadi Tjahjanto masih punya waktu lama untuk pensiun.

Hadi Tjahjahto memiliki kedekatan dengan Presiden Jokowi.

Hadi Tjahjanto ini dikabarkan memang sudah disiapkan Presiden Jokowi untuk menjadi Panglima TNI.

Baca Juga: Sosok Oksana Voevodina, Ratu Kecantikan Rusia yang Buat Raja Malaysia Turun Tahta Usai Skandal Seksnya Tersebar

"Beliau (Jokowi) tidak mengambil Kepala Staf dari Wakasau dinaikkan mendadak, semuanya sudah sesuai dengan persiapan. Semua ini sudah dipersiapkan secara regenerasi, penyiapan kader-kader sejak awal," kata Gatot Nurmantyo, dikutip dari Kompas.com, (6/12/2017).

Sebelum menjadi Panglima TNI, Hadi Tjahjanto sempat dampingi Jokowi sebagai sekretaris Militer.

Kegigihan dan sedikit nasib baik membawanya sekarang menjadi orang nomor satu di TNI.

Source : Kompas.com

Editor : Sosok

Baca Lainnya

Latest