Sosok.id - Pada Selasa (23/7/2019) Polisi adu tembak dengan seorang pelaku kejahatan di Pekanbaru Provinsi Riau.
Dari Tribun Pekanbaru, insiden baku tembak tersebut berada di Perumahan Palma Residence, Jalan Sepakat, Kecamatan Tampan, Kota Pekanbaru.
Salah satunya adalah Satriandi.
Satriandi merupakan seorang buronan aparat sudah lama.
Dilansir dari Kompas.com, Satriandi memiliki catatan kriminal sangat panjang.
Ternyata Satriandi pernah jadi anggota polisi.
Baca Juga: Con Queen of Hollywood, Si Pembuat Heboh Peluang Jadi Artis di Indonesia, Banyak Orang AS Tertipu
Ia dipecat pada 2015 karena kasus narkoba saat berpangkat brigadir dan bertugas di Polres Rokan Hilir, Riau.
Ditahun yang sama, Satriandi ditangkap oleh Satuan Reserse Narkoba Polresta Pekanbaru akibat karena pengedaran narkoba.
Saat penangkapan, ia malah kabur dengan lompat dari lantai delapan salah satu hotel di Pekanbaru.
Akibatnya ia alami patah kaki, saat penggrebekan tersebut ia bersama temannya tertangkap dengan barang bukti 5000 ekstasi.
Baca Juga: The Devil's Breath, Jenis Bahan Narkoba Paling Mematikan di Dunia, Ternyata Berasal dari Indonesia