Viral Pernikahan Pasangan Beda Usia, Gadis 16 Tahun Sudi Dipersunting Kakek 52 Tahun: Aku Sayang Sama Dia

Sabtu, 17 September 2022 | 19:24
Kolase Instagram dan Tribun Sumsel

Viral pasangan beda usia 36 tahun.

Sosok.ID - Belakangan kembali viral pernikahan pasangan beda usia.

Kali ini pernikahan pasangan dengan jarak usia 36 tahun menghebohkan jagad maya.

Yakni, pernikahan kakek berusia 52 tahun dengan seorang gadis berusia 16 tahun.

Video wawancara keduanya viral di media sosial salah satunya dibagikan akun Instagram @ratu.nyinyir.official pada Sabtu (17/9/2022).

Dalam wawancara tersebut, sang gadis mengaku bahagia bisa menikah dengan suaminya.

"Seneng sekali," ujarnya malu-malu.

Dengan mantap, ia mengungkap alasannya mau dipersunting kakek 52 tahun itu karena cinta.

"Aku sayang teh sama dia," ucap sang gadis merangkul tangan suaminya.

"Ya Allah," ucap warga sekitar yang mendengar.

Kakek 52 tahun itu pun juga merasakan perasaan yang sama kepada gadis itu.

"Nda bisa ditolak cinta sama cinta. Tai kucing juga nggak berasa.

Namanya juga kalau udah sama sama ini ndak bisa, siapa yang bisa melarang? Nggak ada," ungkap sang kakek.

Lebih lanjut, ia lantas menceritakan momen malam pertama usai menikah.

"Namanya penganten baru siang maupun malam hantam terus mantap," kata sang kakek tanpa malu-malu.

Mendengar ucapan sang suami, gadis itu tampak tersipu malu dan langsung memarahinya.

"Ih kenapa sih," ucap sang gadis.

"Memang kenyataan, ini sudah sah, siapa yang bisa melarangnya? nda ada," kata sang kakek 52 tahun.

"Bapak ini lebay sekali sih," jawab sang gadis.

"Yang namanya sudah sah ndak ada orang yang bisa ngelarang dek," lanjut kakek itu.

Tampak seseorang mengajukan pertanyaan kepada pasangan beda usia ini.

"Harapannya ini mungkin yang terakhir?" tanya seseorang.

"Allah yang menentukan segala galanya, mudah mudahan," jawab sang kakek.

Instagram/@ratu.insta.nyinyir
Instagram/@ratu.insta.nyinyir

Video wawancara pasangan beda usia 36 tahun.

Sontak, video itu langsung menuai beragam komentar dari netizen.

@whitebrocade: Mau komen apa orang mereka bahagia kok

@ayupurbadasuha: Mungkin si adek kekurangan kasih sayang dari bapak kandungnya

@e_listari92: Jgn nyinyir ygy, mereka bahagia, gk terpaksa kok. Dan satu lg, mereka SAH!

@jeng_rara: Saya ikut senyum2 lihatnya..

@endahpurwanty: gada yg g mungkin kan d dunia ini moga yg blm yercapai keinginanya trus berusaha 1 kunci nya yaitu keyakinan

Baca Juga: Ijab Qobul Kelar Disahkan Penghulu, Pengantin Wanita Mendadak Nangis Histeris hingga Buat Tamu Pernikahan Kebingungan, Ternyata Ini Penyebabnya

(*)

Editor : Dwi Nur Mashitoh

Baca Lainnya