Sosok.ID - Arti nama bayi perempuan Bahasa Ibrani, punya makna cahaya Tuhan dan berbagai makna lainnya.
Arti nama bayi Bahasa Ibrani, biasanya digunakan oleh keluarga non muslim. Memiliki beragam pilihan dengan makna yang baik dan indah.
Nama sendiri merupakan identitas yang penting bagi bayi. Sebab hingga seumur hidup nanti, nama akan terus melekat pada manusia.
Oleh karena itu, banyak orang tua yang memikirkan matang-matang arti nama bayi sebelum menyematkannya sebagai identitas sang buah hati.
Adapun berikut inspirasi arti nama bayi Bahasa Ibrani untuk bayi perempuan:
- Natania artinya anugerah Tuhan
- Natanya, Natee, Nathania artinya bentuk lain dari Natania
- Nathaniel artinya pemberian Tuhan
- Nili artinya Botani: tanaman kacang polong yang menghasilkan warna indigo
- Nima artinya benang
- Nema, Niama, Nimali artinya bentuk lain Nima
- Nina artinya bentuk umum dari Hannah (Neena, Ninah, Ninacska, Ninja, Ninna, Ninon, Ninosca, Ninoshka )
- Nirel artinya cahaya Tuhan (Nirali, Nirelle )
- Nissa artinya tanda, emblem (Nisha, Nisse, Nissie, Nissy )
- Nita artinya petani (Nitai, Nitha,Nithai, Nitika )
- Nitza artinya kuncup bunga (Nitzah, Nitzana, Nitzanit, Niza, Nizah )
- Nizana artinya bentuk lain dari Nitza (Nitzana, Nitzania, Zana )
- Noah artinya damai, tenang
- Noemi artinya bentuk lain dari Noemi
- Noemi artinya bentuk lain dari Noemi (Noamy)
- Noga artinya cahaya pagi
- Nurita artinya Botani: bunga yang merekah dengan warna kuning dan merah (Nutrit )
- Nyomi artinya bentu lain dari Naomi (Nyome, Nyomee, Nyomie )
- Odelia artinya Akan Kuagungkan Tuhan
- Odera artinya membajak
- Odilia (Yunani, Ibrani, Perancis): bentuk lain dari Odelia
- Ofira artinya emas (Ofarrah, Ophira)
- Ofra artinya bentuk lain dari Aphra (Ofrat)
- Ohanna artinya pemberian Tuhan yang istimewa
- Oma artinya hormat
- Oprah artinya bentuk lain dari Orpah (Ophra, Ophrah, Opra)
- Oralee artinya Tuhan adalah penuntunku
- Orinda artinya pohon pinus (Orenda)
- Orli artinya cahaya (Orlice, Orlie, Orly)
- Ornice artinya pohon cedar (Orna, Ornah, Ornat, Ornette, Ornit)
- Orpah artinya melarikan diri, – Lihat juga Oprah (Orpa, Orpha, Orphie)
- Oz artinya kuat
- Ozara artinya harta karun, kekayaan
- Pascua, Pascualina artinya ia yang dilahirkan selam perayaan Paskah
- Pascuas artinya dikorbankan demi kebaikan desa
- Pazia artinya makmur dan bahagia
- Paza, Pazice, Pazit artinya bentuk lain Pazia
- Peninah artinya mutiara (Penina, Peninit, Peninnah, Penny)
- Perah artinya bunga
- Pora, Poria artinya subur
- Rabecca artinya bentuk lain dari Rebecca (Rabecka, Rabeca, Rabekah)
- Rachael artinya bentuk lain dari Rachel
- Rachel artinya sapi betina
- Rama artinya agung, megah
- Rani artinya riang gembira
- Raphaela artinya disembuhkan oleh Tuhan (Rafaella,
- Ray artinya bentuk pendek dari Raya
- Raya artinya sahabat
- Raychel, Raychelle artinya bentuk lain dari Rachel
- Reba artinya anak keempat
Baca Juga: Terlengkap! Ide Arti Nama Bayi Laki-laki Islami Huruf L, Bermakna Kebaikan hingga Panji Agama