“Apalagi kalau kita jualan di bidang clothing, aksesoris, itu kacau,” beber Atta Halilintar seperti yang dikutip dari video di kanal YouTube TRANS7 Official, (25/7/2021).
“Kalau yang punya kafe, yang punya jual makanannya fisik, pasti kena. Apalagi kalau kita punya kafe atau restorannya di dalam mal,” ujar Atta Halilintar.
Tentu saja bisnis yang menurun berdampak pada perekonomian Atta Halilintar saat ini.
Bahkan Atta Halilintar kini harus memutar otak agar keadaan bisnisnya setidak-tidaknya masih stabil, meski rekening mulai menipis.
Selain itu, Atta diketahu terpaksa telah mengurangi jumlah karyawan.
(*)