Follow Us

Dimakan Paus dan Masih Selamat, Nelayan Lobster Ini Ceritakan Dirinya Loncat ke Air Gelap: Saya Raba, Ada Giginya

Rina Wahyuhidayati - Rabu, 16 Juni 2021 | 20:08
Michael Packard, pria yang dimakan ikan paus dan gambar ilustrasi paus.
Kolase CBS Boston dan pixabay

Michael Packard, pria yang dimakan ikan paus dan gambar ilustrasi paus.

"Satu-satunya pikiran saya adalah bagaimana keluar dari mulut itu," tambahnya.

Peter Corkeron, seorang ilmuwan senior di New England Aquarium, mengatakan kepada WBZ-TV bahwa ketika paus bungkuk memberi makan, "mereka melakukan apa yang kami sebut gulp feeding, dan mereka dapat membuka mulutnya dengan sangat lebar."

Baca Juga: Seorang Pria Ngamuk di Masjid Sambil Bawa Parang, Warga Malah Kaget saat Mendatangi Keluarganya untuk Mengabarkan

“Ini kecelakaan yang sangat tidak biasa ini, satu dalam entah triliunan kesempatan,” katanya.

“Dia hanya kurang beruntung berada di tempat yang salah pada waktu yang salah," tambahnya.

Corkeron mengatakan paus pada umumnya tidak tertarik untuk mengganggu manusia.

Tetapi ada baiknya menjauh 100 meter jika kebetulan bertemu dengan ikan paus di laut.

(*)

Source : Serambinews.com, CBS Boston

Editor : Rina Wahyuhidayati

Baca Lainnya

Latest