Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kisah Yusuf Maulana, Anak Tukang Ojek yang Berhasil Lulus Akmil Sampai Tak Sempat Menghadiri Pemakaman sang Ibu Tercinta

Andreas Chris Febrianto Nugroho - Selasa, 23 Juli 2019 | 18:03
Yusuf Maulana Lulusan Akmil yang Tidak Sempat Lihat Ibunya Untuk Terakhir Kali Sebelum Meninggal
Kolase Tribun Jabar dari Capture Youtube Chanel TNI AD

Yusuf Maulana Lulusan Akmil yang Tidak Sempat Lihat Ibunya Untuk Terakhir Kali Sebelum Meninggal

Ia mengaku, tak tega harus menyampaikan kabar duka pada sang anak.

Sebenarnya ia sedih kehilangan sang istri saat Yusuf masih melakukan pendidikan, belum lulus dari Akmil.

Baca Juga: Halim Perdanakusuma, The Black Mascot Tentara Inggris Asal Madura yang Sukses 42 Kali Misi Pengeboman Markas Nazi

Yusuf Maulana Lulusan Akmil yang Tidak Sempat Lihat Ibunya Untuk Terakhir Kali Sebelum Meninggal
Kolase Tribun Jabar | Capture dari Youtube Chanel TNI AD

Yusuf Maulana Lulusan Akmil yang Tidak Sempat Lihat Ibunya Untuk Terakhir Kali Sebelum Meninggal

"Enggak tega, enggak apa-apa lah ini mah urusan Allah, saya juga udah berusaha sekuat tenaga, tapi ya namanya kehendak Allah kan enggak tahu. Saya juga sedih juga, dia juga belum lulus, mama udah enggak ada," katanya terlihat sedih.

"Masih ingat dulu, pas ngecek hp ada WA keluarga yang nge-chat, 'ibu, ibunya Yusuf udah enggak ada'," cerita Yusuf.

Membaca kabar mengejutkan itu, ia langsung diam.

Dalam hatinya, Yusuf bertanya mengapa sang bapak tak memberi tahunya.

"Saya langsung diem kenapa bapak enggak bilang. langsung pulang ke paviliun langsung teplon bapak," ujarnya.

Baca Juga: Bikin Pusing! Tes IQ Tersingkat dan Tersulit Di Dunia, Hanya 13 Persen Orang Yang Berhasil Mengerjakannya, Anda Bisa?

"Kenapa Bapak enggak bilang," kata Yusuf pada ayahnya saat itu.

"Ya mau bilang sama siapa Nak," ucap Yusuf menirukan jawaban sang ayah

Source : Tribunjabar.com

Editor : Sosok

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x