Sosok.ID - Arti nama bayi perempuan Sansekerta memiliki ejaan yang cantik nan langka.
Di Indonesia sendiri, arti nama bayi perempuan Sansekerta masih jarang digunakan.
Padahal arti nama bayi perempuan Sansekerta memiliki makna yang penuh filosofi.
Terlebih arti nama bayi perempuan Sansekerta dari huruf O hingga Z.
Tertarik, berikut arti nama bayi perempuan Sansekerta yang bisa jadi inspirasi para orang tua:
Ola: Sosok yang berharga
Opalina: Bak perhiasan
Paradina: Pagi
Parmi: Luar biasa
Praya: sosok yang dicintai
Prisa: Dewi kecantikan
Pratibha: Bak cahaya, kepintaran, imajinasi
Prianka: Favorit
Rania: Bangsawan
Rhea: Penyanyi, anggun
Sarala: Sosok yang lurus, jujur
Savrinadeya: Selalu membela kebajikan
Swastika: Sosok yang penuh keberuntungan dan memesona
Tavisha: Surga
Trika: Bintang
Trisha: Harapan, keinginan
Ushmila: Hati yang hangat
Vadhala: Perempuan pintar dan berilmu tinggi
Vijayalakshmi: Ratu kemenangan
Vishaka: Bintang
Wasya: Ditundukkan
Wikrama: Keteguhan hati
Xena: Perempuan yang ramah
Yogini: Sosok petapa wanita
Yamuna: Nama sungai yang suci
Yudistia: Matahari
Yuvati: Wanita muda
Zanitha: Anggun, lembut
Zantisya: Sosok pendukung yang selalu menguntungkan
Zaibunissa: Keindahan, cantik.
Baca Juga: Langka dan Unik, 64 Arti Nama Bayi Laki-laki Aestetik dari Huruf A-Z
(*)