40 Arti Nama Bayi Laki-laki Awalan Huruf R yang Diambil dari Al Quran

Senin, 09 Oktober 2023 | 09:35
Ilustrasi/Pixabay

bayi laki-laki awalan huruf R

Sosok.ID - Mencari arti nama bayi laki-laki dengan awalan huruf R memang susah-susah gampang.

Tidak hanya itu, arti nama bayi laki-laki yang diambil dari Al Quran ini sedang tren di antara para orang tua.

Selain memberikan nama yang indah dengan makna penuh doa, arti nama bayi laki-laki yang diambil dari Al Quran ini juga tak pasaran.

Jika tertarik, berikut kumpulan ide arti nama bayi laki-laki dari huruf R yang diambil dari Al Quran:

  1. Rab'ah: sosok yang berperawakan sehat, kuat
  2. Rafid: seseorang yang suka memberi, pemberi, dermawan.
  3. Rafi: yang meninggikan atau ditinggikan
  4. Rafaat: sosok yang sangat lembut, cinta
  5. Rabi: pria yang berhati lembut
  6. Rafif: sosok berakhlak baik
  7. Rafiuddin: pendukung agama
  8. Rafiq: seorang pendamping yang baik
  9. Raghib: yang menyukai/yang paling disukai
  10. Rafa: sosok yang diberi kemakmuran
  11. Rahbah: hatinya luas, lapang
  12. Rahid: seseorang yang hatinya lembut
  13. Rahiman: sosok yang penyayang
  14. Rakin: seseorang yang dihormati
  15. Rabah: keuntungan
  16. Rahmani: kesayanganku
  17. Raqib: sosok penjaga, pengawal
  18. Rabulgafur: Allah Maha Pengampun
  19. Rabulizat: Allah yang memiliki Keagungan
  20. Rabbani: sosok yang arif dan saleh
  21. Raif: seorang pengasih
  22. Raihan: sosok yang wangi, harum
  23. Rajauddin: harapan agama
  24. Rakin: pria yang dihormati
  25. Rawahah: perasaan gembira karena keyakinan
  26. Raunaq: keindahan
  27. Rawi: tubuh serta akal yang sehat
  28. Rifai: tinggi dan mulia
  29. Ruslan: penyampai kabar baik
  30. Rosyad: petunjuk jalan lurus
  31. Rutbah: kedudukan, martabat
  32. Razanah: sosok yang sopan santun, kesopanan
  33. Razan: tenang
  34. Rasyid: petunjuk, cerdas
  35. Rauhah: seorang yang baik
  36. Rawiah: sehat fisik dan mental
  37. Raiyan: tak mengecewakan, puas
  38. Razin: berakhlak baik
  39. Robih: beruntung
  40. Rustam: sosok yang berani, kuat
Baca Juga: 30 Ide Arti Nama Bayi Laki-laki dari Huruf G yang Masih Jarang Dipakai

(*)

Tag

Editor : optimization