Arti Nama Bayi Perempuan Rangkaian 2 Kata, Makna Cantik dan Berwibawa

Senin, 07 November 2022 | 11:47
Pixabay

Arti Nama Bayi Perempuan Rangkaian 2 Kata, Makna Cantik dan Berwibawa

Sosok.ID -Referensi rangkaian nama beserta arti nama bayi penuh makna.

Merangkai nama dan memadukan arti nama bayi untuk si kecil harus dilakukan dengan hati-hati.

Tujuannya agar rangkaian nama yang diberikan memiliki arti nama bayi yang cocok dan berkesinambungan.

Berikut beberapa referensi rangkaian nama bayi perempuan dengan makna cantik dan penuh wibawa.

1. Anindya Fauziah = Kemenangan yang sempurna

Anindya = Sempurna (Jawa)Fauziah = Kemenangan (Arab)

2. Aniq Cahya Dewi = Wanita yang bersinar, cantik dan mungil

Aniq = Cantik dan mungil (Arab)Cahya Dewi = Wanita yang bersinar (Jawa)

3. Adiba Shakila Atmarini = Perempuan cantik rupawan yang berpengetahuan dan memiliki ketajaman hidup

Adiba = Beradab, berpengetahuanShakila = Cantik rupawanAtmarini = Ketajaman hidup

4. Ainuha Suraiya = Wanita bermata terang laksana bintang

Ainuha = MatanyaSuraiya = Bintang

5. Aisha Syifa Aalinarrohman = Aisha si obat penerang kedua orang tuanya dan juga penyayang

Aisha : Nama istri Nabi MuhammadSyifa : ObatAalinarrohman/Alina, Aalina : Terang (Sansekerta), Mulia (Arab) + Rohman : Penyayang

6. Aisya Faiha = Istri Nabi yang banyak kelebihannya

Aisya = Istri Nabi (Arab)Faiha = Banyak kelebihan (Arab)

7. Aisyah Aila Varisha

Aisyah : Istri Rasulullah SAW yang punya sifat ramah, pandai & baikAila : Keteguhan, kebijaksanaan, pengaruh dan kekuasaanVarisha : Mulia

8. Adibah Abqariah = Wanita beradab yang cerdas

Adibah = BeradabAbqariah = Berilmu; cerdas

9. Adibah Asilah = Wanita beradad yang halus budi pekertinyaAdibah = BeradabAsilah = Halus budi pekerti

10. Adibah Saidah = Wanita beradab yang penuh kebahagiaan

Adibah = BeradabSaidah = Kebahagiaan

11. Adibah Ufairah = Perempuan yang beradab dan pemberani

Adibah = BeradabUfairah = Berani

12. Adila Nisa Ardani = Perempuan yang memiliki rasa adil dan suci

Adila = Pantas, tepat, adilNisa = PerempuanArdani = Suci

13. Adilah Anisah = Wanita adil yang ramah dalam pergaulan

Adilah = AdilAnisah = Ramah dalam pergaulan; teman

14. Abidah Bassamah = Wanita yang tekun beribadah dan murah senyum

Abidah = Tekun beribadahBassamah = Selalu tersenyum.

Baca Juga: Rekomendasi 44 Arti Nama Bayi Perempuan dan Laki-laki Bermakna Doa

(*)

Editor : Rina Wahyuhidayati

Baca Lainnya