Sosok.ID – Ide 68 arti nama bayi dengan makna surga yang dapat digunakan untuk bayi perempuan dan bayi laki-laki.
Ada begitu banyak arti nama bayi yang bisa dipertimbangkan oleh orang tua sebelum memberikan nama bagi anak-anak mereka.
Salah satunya, arti nama bayi yang mengandung makna surga.
Arti nama bayi bermakna surga diyakini sekaligus sebagai doa agar kelak anak-anak kita ditempatkan di Surga, tempat terbaik bagi manusia seusai meninggal dunia.
Adapun berikut 68 ide arti nama bayi yang mengandung makna surga:
1.Aleea memiliki arti anak surga
- Aleia memiliki arti anak surga
- Alina memiliki arti sutera surga
- Alya memiliki arti dari surga
- Amaradhiva memiliki arti pahlawan dari surga
- Aolani memiliki arti awan surga
- Camilla memiliki arti dari surga
- Ceisya memiliki arti bidadari surga yang cantik
- Deva memiliki arti surga, kahyangan
- Diana memiliki arti surgawi dan ilahi
- Dibya memiliki arti surgawi
- Ella memiliki arti satu dari surga
- Ellysia memiliki arti berasal dari surga
- Erina memiliki arti perempuan cantik bagai malaikat surga
- Erum memiliki arti surga
- Faradisa memiliki arti surga
- Fedora memiliki arti hadiah dari surga
- Filza memiliki arti cahaya dari surga
- Firdha memiliki arti surga
- Gagan memiliki arti surga
- Ganya memiliki arti kebun surga
- Harshiya memiliki arti surga
- Haulani memiliki arti kerajaan surga
- Haunani memiliki arti embun surga
- Herra memiliki arti bidadari surga
- Huma memiliki arti burung surga
- Huriyah memiliki arti Bidadari surga, wanita yang sangat cantik
- Ishaal memiliki arti bunga dari surga
- Iwalani memiliki arti burung laut dari surga
- Jannah memiliki arti Surga
- Juno memiliki arti perempuan muda, ratu surga
- Kahiyang memiliki arti kahyangan, surga
- Kaleolani memiliki arti suara surga
- Kawailani memiliki arti air surga
- Keletina memiliki arti angkasa atau surga
- Kiana memiliki arti surga
- Kivalya memiliki arti surga
- Lani memiliki arti langit surga
- Laiba memiliki arti malaikat surga
- Liany memiliki arti berbunga surga
- Malaika memiliki arti bidadari dari surga42. Manna memiliki arti surga
- Miraal memiliki arti malaikat surga
- Noelani memiliki arti kabut dari surga
- Nurjanah memiliki arti Cahaya surga
- Okalana memiliki arti dikirim dari surga
- Prinaka memiliki arti seorang gadis yang membawa surga ke bumi
- Raida memiliki arti angin semilir dari surga
- Raihana memiliki arti bunga di surga
- Ranu memiliki arti surga
- Roselani memiliki arti bunga mawar surga
- Sabian memiliki arti tuan rumah surga
- Salsabela memiliki arti mata air di surga
- Salwa memiliki arti makanan dari surga
- Sera memiliki arti surga
- Serafina memiliki arti bidadari surga
- Sheila memiliki arti surga
- Soraya memiliki arti indah dan cantik bagai bidadari surgawi
- Suhaa memiliki arti bintang kecil yang berkelip dari surga
- Talia memiliki arti embun surga
- Tridiva memiliki arti surga
- Uraniya memiliki arti surga
- Veeha memiliki arti surga atau malaikat
- Warda memiliki arti penjaga atau penghuni surga
- Yahva memiliki arti surga dan bumi
- Zahira memiliki arti bunga yang mekar dari surga
- Zahraa memiliki arti perempuan penghuni surga
- Zunaira memiliki arti bunga di surga
(*)
Baca Juga: 72 Kumpulan Arti Nama Bayi dengan Makna Keberuntungan