Nathalie Holscher Hormat kepada Mendiang Lina Jubaedah

Sabtu, 02 Juli 2022 | 10:25
Tangkap layar YouTube/Melaney Ricardo

Nathalie Holscher cerita soal hubungannya dengan anak-anak Sule

Sosok.ID - Nathalie Holscher ternyata orang yang baik.

Nathalie Holscher bahkan tak lupa dengan mendiang mantan istri Sule, Lina Jubaedah.

Nathalie Holscher sangat hormat kepada mendiang.

Hal itu terbukti karena Nathalie kerap mengunjungi makam Lina.

"Biasanya Neng Putri sama adek-adeknya, terus Aa Iky suka ada," kata penjaga makam dikutip dari kanal YouTube InsertLive.

"Nathalie pernah dua kali ke sini sama anak-anaknya almarhumah." tambahnya.

Malahan Sule disebut tak pernah menyambangi makam Lina.

Juga Teddy sudah jarang ke sana.

"Semenjak nikah Kang Sule enggak ada mungkin. Kalau pak Teddy Pardiyana juga gak ada," lanjutnya.

Netizen takjub dengan apa yang diperbuat oleh Nathalie.

"Harusnya putdel malu natalie uda sebegitunya"

"Emg putri tu cm mau dimengerti aja, heran gw"

"Sabar sabar deh punya anak tiri kek gtu" ujar para netizen.(*)

Baca Juga: Pilih Percaya Ruqyah pada Seorang Ustaz, Denny Sumargo Didesak Masuk Islam oleh Netizen, Beri Jawaban Menohok!

Tag

Editor : Seto Ajinugroho

Sumber Youtube