Perang Armenia-Azerbaijan Semakin Brutal, Saling Lempar Bom hingga Puluhan Kota Luluh Lantak, Warga Setempat Sedang Butuh Pertolongan, ‘Tapi Kenapa Dunia Diam?’

Sabtu, 10 Oktober 2020 | 13:35
Tangkapan layar Youtube Sky News

Perang antara Armenia dan Azerbaijan.

Sosok.ID – Perang antara ArmeniadanAzerbaijan terus berlanjut.

Padahal bentrokan yang melibatkan sejumlah militer dan warga sipil itu terus terjadi hingga 2 minggu lamanya.

Lalu bagaimana kondisi dua negara ini sekarang?

OtoritasArmeniamengatakan, Stepanakert, ibu kota Nagorno-Karabah, wilayah yang menjadi sengketa kedua negara, telah dibom.

Baca Juga: Sudah Susah-susah Memisahkan Diri dengan Indonesia, Nyatanya Kini Timor Leste Gagal Sejahterakan Rakyatnya, Sehingga Buat Puluhan Pemuda Sana Harus Meninggalkan Negaranya Jika Ingin Sukses

Sementara Azerbaijan mengklaim kota terbesar kedua di negara itu, Ganja, telah luluh lantak.

TimBBC NewsRusia mengunjungi sejumlah kota di Nagorno-Karabakh dan menjadi saksi pertempuran antara kedua kubu, serta bertemu warga sipil yang terperangkap di tengah konflik.

Kami melakukan perjalanan melalui Lachin, sebuah kota yang dekat dengan perbatasan antara Nagorno-Karabakh dan Armenia.

Di sana, terdengar bunyi sirene yang menjadi peringatan kemungkinan adanya penembakan.

Halaman selanjutnya…

Editor : Intisari Online

Baca Lainnya